Cara Membuat AC Sederhana Tanpa Es Batu

Tinggal di daerah perkotaan yang padat biasanya memiliki suhu udara yang panas. Keberadaan kipas angin dan AC sangat dibutuhkan agar bisa beraktivitas dengan nyaman. Apabila kamu ingin memilki AC namun budget kamu belum mencukupi, jangan khawatir. Pada artikel kali ini, kami akan membahas mengenai cara membuat AC sederhana tanpa es batu. Kamu hanya perlu menggunakan…

Cara memanfaatkan Botol Bekas

  Botol bekas yang teronggok begitu saja dirumah sebenarnya bisa dijadikan barang-barang yang lebih berguna serta mempunyai nilai ekonomis loh. Kita hanya perlu untuk melakukan kreativitas sedikit untuk bisa menyulap botol bekas tersebut menjadi barang yang terlihat unik sekaligus menarik. Cara untuk memanfaatkan botol bekas pun lumayan banyak, beberapa diantaranya akan kita ulas berikut ini….

5 Lokasi Wisata yang Ada di Kota Lama Semarang

Semarang merupakan ibukota Provinsi Jawa Tengah yang menyimpan berbagai warisan budaya dan pemandangan alam yang menarik. Bagi Anda yang ingin mengunjungi Kota semarang, maka dapat menjadikan artikel dari pengindolan berikut sebagai bahan referensi, khususnya yang datang ke Kota Lama. Setidaknya ada lebih dari 50 bangunan dengan gaya arsitektur Eropa dapat ditemukan di sini. Pada awalnya,…

Cara Menghilangkan Bintik Putih di Bibir

Bintik putih di bibir merupakan sebuah kondisi yang disebut dengan Fordyce. Ada berbagai hal yang dapat menyebabkan munculnya bintik putih di bibir. Penyebab tersebut antara lain reaksi alergi, bintik kelenjar minyak ataupun adanya peradangan kulit di sekitar area bibir. Oleh sebab itu diperlukan upaya untuk mengobatinya. Cara Menghilangkan Bintik Putih di Bibir Cara menghilangkan bintik…

Cara Pilih Ban Mobil Sport

  Salah satu komponen yang paling penting pada sebuah kendaraan bermotor adalah ban. Tanpa adanya ban, Anda tidak akan bisa bayangkan bagaimana sebuah kendaraan dapat melaju. Bukan hanya sekadar untuk melajukan kendaraan, ban juga menjadi salah satu faktor penentu kenyamanan berkendara, baik bagi pengemudi maupun penumpang yang menggunakannya, terutama pada mobil. Sepintas, semua ban pada…

Cara Melestarikan Harimau Sumatera

Harimau sumatera menjadi satu dari sekian fauna yang memiliki karisma tinggi di Indonesia. Di alam sendiri keberadaan harimau sumatera menjadi sektor predator paling baik untuk menjaga ekosistem dan rantai makanan dalam tatanan ekosistem. Namun, sangat disayangkan saat ini, keberadaan harimau sumatera sudah mulai menipis. Banyak sekali hal yang menyebabkan semakin menipisnya keberadaan harimau sumatera. Balai…

Cara Menerangkan Layar Laptop dan Tips Menjaga Kesehatan Mata

Sekarang ini penggunaan laptop bukan lagi hal yang asing. Setelah komputer masuk dan memiliki banyak inovasi dan membuat laptop yang dapat digunakan dengan mudah, semakin banyak pekerjaan yang diharuskan memiliki laptop. Laptop juga tentu saja dapat dibawa kemana saja dengan mudah, yang membuatnya semakin populer dan masih berkembang hingga saat ini. Banyak sekali kegunaan dari…

Burung Pipit Warna Warni

  Burung pipit yang sering kita lihat dipasar dengan warna yang beragam dan dijual dengan harga murah sebenarnya adalah burung pipit biasa. Hanya saja pedagang kerap menyemprotkan cairan warna sehingga setiap burung memiliki warna yang berbeda. Cara ini dilakukan untuk menarik calon pembeli, yang biasanya adalah anak kecil yang tidak tahu apa-apa. Sebenarnya, sedih hati…

6 Cara Sukses Menjadi Juara Di Lomba Burung Lovebird

Biasanya terdapat beberapa jenis perlombaan gantangan suara burung Lovebird di lapangan mulai dari level terendah sampai level yang tertinggi. Jika Anda sangat berhasrat untuk menjadii pemenang dalam perlombaan tersebut, maka ada beberapa strategi yang harus dilakukan, diantaranya yaitu: Sebaiknya ikut lomba level terendah lebih dulu Jika burung Lovebird yang Anda pelihara mempunyai suara yang baik…

Manfaat Sirih Hijau Untuk Kesehatan Tubuh Kita

  Perlu diketahui bahwa daun sirih merupakan tanaman yang memiliki banyak kandungan air. Hal ini dikarenakan bahwa dalam tanaman daun sirih 85%-90% terdiri dari air. Maka dari itu tanaman daun sirih dikenal sebagai tanaman yang rendah kalori dan juga rendah lemak. Setiap 100 gram daun sirih hanya mengandung 44 kalori dan juga 0,4%-1% lemak. Selain…